Cara Mempercepat Loading Blog Dengan Lazy Load

1:27:00 PM
Jika kalian merasa loading blog kalian terasa berat atau lemot mungkin kalian terlalu banyak memasang javascript atau widget yang terlalu berlebihan. Namun, kalian tidak perlu khawatir karena saya akan memberikan solusi untuk mempercepat loading blog kalian dengan menggunakan lazy load.



Awalnya fitur Lazy Load ini hanya terdapat di Wordpress, namun sekarang ada jugauntuk blogger. Jadi fitur ini akan sangat bermanfaat untuk blog anda. 

Untuk menggunakan script ini saya sarankan untuk mem-backup terlebih dahulu template kalian, jika terjadi error maka dapat teratasi dengan backupan tersebut.


Baca Juga : 6 Cara Agar Laptop Tidak Lemot


Berikut Adalah Cara Mempercepat Loading Blog Dengan Lazy Load : 


1. Masuk ke dasbor blogger kalian


2. Template > Edit HTML


3. Letakkan kode berikut tepat diatas kode </head>

<script src='https://ajax.googleapis.com/ajax/libs/jquery/1.10.2/jquery.min.js' type='text/javascript'/>
<script src='http://googledrive.com/host/0B2fPWv1fLnEnSjZSNUdIaXhscEk' type='text/javascript'/>
<script type='text/javascript'>
 $(function() {
    $(&#39;img&#39;).lazyload({
      placeholder : &quot;http://2.bp.blogspot.com/-sJ-tZahntLI/T9coeqmdqMI/AAAAAAAADUQ/ztxIT1Fht4g/s1600/grey.png&quot;,
        effect      : &quot;fadeIn&quot;,
        threshold   : 100
     });
 });
</script>
Note : Perhatikan kode jquery, kalau kode tersebut sudah ada di blog kalian maka jangan pasang kode itu lagi. Jadi kalian hanya memasang


<script src='http://googledrive.com/host/0B2fPWv1fLnEnSjZSNUdIaXhscEk' type='text/javascript'/>
<script type='text/javascript'>
 $(function() {
    $(&#39;img&#39;).lazyload({
      placeholder : &quot;http://2.bp.blogspot.com/-sJ-tZahntLI/T9coeqmdqMI/AAAAAAAADUQ/ztxIT1Fht4g/s1600/grey.png&quot;,
        effect      : &quot;fadeIn&quot;,
        threshold   : 100
     });
 });
</script>

4. Simpan Template


Demikianlah Cara Mempercepat Loading Blog Dengan Lazy Load. Jangan lupa berhati-hati saat mengedit template kalian karena 1 huruf sangat berarti.

Baca Juga : Cara Menghilangkan Icon Obeng dan Tang Pada Widget Blog

Artikel Terkait

Previous
Next Post »